Selasa, 09 September 2014

Modifikasi Motor Vega



Motor besutan Yamaha ini sangat disukai pengguna sepeda motor di Indonesia, karena tampilannya yang sporty, irit bahan bakar, gesit dan harganya relatif terjangkau. Sehingga dari awal kemunculannya hingga kini, motor Vega masih menjadi idola bagi sebagian pecinta motor bebek. Kemunculan motor matic yang semakin digemari masyarakat tidak menjadikan Yamaha Vega kehilangan pecintanya. Berbagai modifikasi motor Vega juga banyak dilakukan oleh pecinta motor ini dan modifikator handal.

Sentuhan kreatif pada sepeda motor bebek ini, menjadikan tampilannya semakin menawan. Tidak hanya itu kecepatan dalam melaju di jalanan juga semakin kencang dan gesit. Sehingga berbagai medan berat bisa dilaluinya. Berbagai contoh modifikasinya bisa Anda simak berikut ini.






Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Jual Motor Bekas 3 Jutaan

Bursa jual motor bekas 3 jutaan di berbagai daerah masih diramaikan dengan motor keluaran tahun 1996 sampai dengan 2000-an. Jual beli motor...